Selasa, 30 November 2010

PERKEMBANGAN INTERNET

Gambar Dibawah Merupakan Contoh Desain Jaringan Multimedia Merapi Regency

Gambar disamping Merupakan contoh yang Konkret, bahwasanya Aksess Internet Berkecepatan tinggi sangat dibutuhkah, baik untuk kalangan Personal, Komunitas, Maupun Perusahaan.





DEFINISI INTERNET

> Internet pada dasarnya adalah jaringan komputer global menggunakan protokol TCP/IP.

> Jaringan ini bersifat global yang mencakup ribuan server dan komputer pengakses di seluruh dunia.

> Ibarat jalan raya yang menghubungkan bangunan satu dengan bangunan yang lain, demikian pula jaringan internet yang menghubungkan komputer satu dengan komputer yang lain.

> Didalamnya terdapat Komputer Penyedia Informasi dan juga Komputer Pengakses Informasi.
Internet tidak ada pemiliknya dan tidak dikendalikan.

SEJARAH INTERNET

1. ARPANET (Advanced Research Project Agency) 1972, dikembangkan oleh DARPA dgn protokol NCP (network communication protocol)

2. USENET 1979, jaringan yang menghubungkan Universitas Duke dan UNC

3. 1982, TCP/IP dinyatakan sebagai standar jaringan di DoD – USA

4. 1983, TCP/IP diadopsi ARPANET

5. 1984, diperkenalkan Domain Name Server (DNS)

6. 1986, NSF (National Science Foundation) mendanai pembuatan jaringan TCP/IP NSFNET untuk kebutuhan riset dan pendidikan

7. 1987, berdiri UUNET (provider utama Internet); Jumlah host mencapai 10.000; NSFNET
backbone menggunakan T1; Bbrp negara Eropa bergabung dengan NSFNET

8. 1989, perkembangan Internet mencapai Australia dan NZ; jumlah host 100.000 Jumlah host 9. dan user bertambah banyak; cakupan jaringan bertambah luas
10. Bertambah banyaknya jaringan terkoneksi ke Internet
11. Bandwidth pada jaringan backbone dan akses bertambah lebar
12. Teknologi lebih bervariasi (terestrial, radio, satelit)
13. Aplikasi Internet bertambah banyak

NSFNet

Berawal dari jaringan komputer untuk kepentingan riset, pendidikan, dan industri di AS (tahun 1986)
Perkembangan trafik secara eksponensial, hingga 10 milyar byte per hari
Berevolusi menjadi jaringan backbone di seluruh dunia
Penggunaannya tidak hanya untuk tujuan pendidikan dan penelitian

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar